Rasulullah SAW bergaul dengan semua orang. Baginda menerima hamba, orang buta, dan anak-anak. Baginda bergurau dengan anak kecil, bermain-main dengan mereka, bersenda gurau dengan orang tua. Akan tetapi Baginda tidak berkata kecuali yang benar saja.
Suatu hari seorang perempuan datang kepada beliau lalu berkata,
"Ya Rasulullah! Naikkan saya ke atas unta", katanya.
"Aku akan naikkan engkau ke atas anak unta", kata Rasulullah SAW.
"Ia tidak mampu", kata perempuan itu.
"Tidak, aku akan naikkan engkau ke atas anak unta".
"Ia tidak mampu".
Para sahabat yang berada di situ berkata,
"bukankah unta itu juga anak unta?"
Datang seorang perempuan lain, dia memberitahu Rasulullah SAW,
"Ya Rasulullah, suamiku jatuh sakit. Dia memanggilmu".
"Semoga suamimu yang dalam matanya putih", kata Rasulullah SAW.
Perempuan itu kembali ke rumahnya. Dan dia pun membuka mata suaminya. Suaminya bertanya dengan keheranan, "kenapa kamu ini?".
"Rasulullah memberitahu bahwa dalam matamu putih", kata istrinya menerangkan. "Bukankah semua mata ada warna putih?" kata suaminya.
Seorang perempuan lain berkata kepada Rasulullah SAW,
"Ya Rasulullah, doakanlah kepada Allah agar aku dimasukkan ke dalam syurga". "Wahai ummi fulan, syurga tidak dimasuki oleh orang tua".
Perempuan itu lalu menangis.
Rasulullah menjelaskan, "tidakkah kamu membaca firman Allah ini,
Serta kami telah menciptakan istri-istri mereka dengan ciptaan istimewa, serta kami jadikan mereka senantiasa perawan (yang tidak pernah disentuh), yang tetap mencintai jodohnya, serta yang sebaya umurnya".
Para sahabat Rasulullah SAW suka tertawa tapi iman di dalam hati mereka bagai gunung yang teguh. Na'im adalah seorang sahabat yang paling suka bergurau dan tertawa. Mendengar kata-kata dan melihat gelagatnya, Rasulullah turut tersenyum.
Hari Ini...
Sepatah Kata
- Mr Syuko
- Assalamualaikum semua..Terima kasih diatas kesudian kwn2 semua utk sama2 memeriahkan lg blog ini.MrSyuko ingin menjadikan blog ini sebagai tempat untuk MrSyuko berkongsi apa saja yg boleh dikongsi dan juga berbisnes.Semoga kita sama2 beroleh manfaat.
Hadis Sahih Al Bukhari
Blog²
Blog Update
-
-
-
-
-
-
-
-
Jobs-View! Objective..7 years ago
-
-
-
-
RAWATAN BERSAMA DATO' SERI SUHAIMI8 years ago
-
Potensi Blog Untuk Generasi Muda8 years ago
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
F.Y.I13 years ago
-
-
BEZA CINTA & SUKA14 years ago
-
-
-
-
-
-
-
-
Radio HOT fm
Radio ERA fm
BERMINAT MENCUBA HERBALIFE
Sila isi form di bawah >>>
Wednesday, March 24, 2010
Gurau Senda Rasulullah S.A.W
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Copyright© MrSyuko. All rights reserved.
Check Page Rank of any web site pages instantly: |
This free page rank checking tool is powered by Page Rank Checker service |
0 comments:
Post a Comment